PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI MEMODERASI PENGARUH KOMPETENSI APARATUR DESA DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA DI DESA SIFANIHA
DOI:
https://doi.org/10.58290/jmbo.v3i2.367Kata Kunci:
Competence of Village Apparatus, Internal Control System, Accountability of Village Fund Management, Utilization of Information TechnologyAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pemanfaatan Teknologi Informasi (PTI) Memoderasi Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa (KAD), Sistem Pengendalian Internal (SPI), terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (APDD), di Desa Sifaniha. Responden dalam penelitian ini adalah seluruh Aparatur Desa dan Sebagian masyarakat di Desa Sifaniha. Sampel penelitian ini sebanyak 100 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Outer Model, Inner Model, dan Uji Interaksi Moderated Regression Analysis (MRA) dengan alat analisis Smart PLS 4.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kompetensi aparatur desa berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Sistem pengendalian internal berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa. Sedangkan pemanfaatan teknologi informasi tidak dapat memoderasi hubungan kompetensi aparatur desa, sistem pengendalian internal terhadap akuntabilitas pengelolaan dana desa.
Referensi
Abdullah, M. (2015) Metodologi Penelitian Kuantitatif. 1st edn. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.
Atiningsih, S., Aulia, Ningtyas, C. (2019). Pengaruh Kompetensi Aparatur Pengelola Dana Desa, Partisipasi Masyarakat, dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi Pada Aparatur Pemerintah Desa Se-Kecamatan Banyudono Kabupaten Boyolali). Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 10(1),79-97.
Aulia. (2018). Pengaruh Kompetensi Aparat Pengelola Dana Desa, Komitmen Organisasi Pemerintah Desa, Pemanfaatan Teknologi Informasi, dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Di Kabupaten 50 Kota (Studi Empiris Pada Kecamatan Harau, Kecamatan Pangkalan Koto Baru, dan Kecamatan Kapur IX). Eonomics and Busines, 1(1), 1-15.
Ghozali, & Latan. (2015). Analisis Perilaku Pengelolaan Dana Desa Terhadap Pencegahan Fraud Di Kabupaten Pasaman . Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi, 9(4), 1588–1598.
Hair, J.F. et al. (2021) Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLSSEM) Using R, Practical Assessment, Research and Evaluation. New York: Sage Publication.
Hamid, & Anwar. (2019). Structural Equation Modeling (SEM) Berabsis Varian. Jakarta Pusat: PT Inkubator.
Huda, F. M. (2022). Pengaruh Partisipasi Masyarakat, Kompetensi Aparatur Desa, dan SPI Dengan TI Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa (Studi kasus di desa kecamatan Brondong kabupaten Lamongan). Jurnal SEKURITAS (Saham, Ekonomi, Keuangan dan Investasi), 5(3), 238-249. https://doi.org/10.32493/skt.v5i3.16397
Kutu, & Sanda. (2022). Analisis Pelaksanaan Tata Kelola Rencana Strategis, Akuntabilitas dan Transparansi Dana Desa Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi di Desa Magepanda Kecamatan Magepanda). Jurnal Accounting, Manajemen dan Ekonomi Bisnis, 1(1), 224-248.
Nisak, Karyadi, & Parama. (2023). Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Dana Desa Di Desa Aikmel Timur Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur. Seminar Nasional Sosiologi, 4(2), 175-188.
Nurlinda. (2018). Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Desa. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 6(1), 63-72.
Pahlawan, E. W., Wijayanti, A., & Suhendro, S. (2020). Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Sistem Pengendalian Internal, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. Indonesia Accounting Journal, 2(2), 162-172. https://doi.org/10.32400/iaj.29261
Polutu, A., Mattoasi, & Usman. (2022). Pengaruh Kompetensi Aparat Desa, Sistem Pengendalian Internal & Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa. Jambura Accounting Review Journal, 3(2), 66–78.
Puspa, & Prasetyo. (2020). Pengaruh Kompetensi Pemerintah Desa, Sistem Pengendalian Internal, Dan Aksesibilitas Laporan Keuangan Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa . Media Riset Akuntansi, Auditing & Informasi, 20(2), 281–298.
Rahmawati, R., Heriana, T., Diana Sari, M., Dewi, S., & Almas, N. (2023). Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa, Kompetensi Aparatur, Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Sistem Pengendalian Internal. Jurnal Minfo Polgan, 12(1), 1533–1542. https://doi.org/10.33395/jmp.v12i1.12881
Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta, CV.
Supadmi, N. L., Dharma Suputra, D. G. (2018). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Kejelasan Sasaran Anggaran dan Sistem Pelaporan Keuangan Pada Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Di Kota Denpasar. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, 13(2), 132-145.
Sutrepti, Sumadi, & Muliati. (2022). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal, Kompetensi Aparatur Pengelola Dana Desa, dan Sistem Keuangan Desa Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Se- Kecamatan Petang. Hita Akuntansi dan Keuangan, 5(3), 25-35.
Tarjo. (2019). Determinan Akuntabilitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa: Faktor Internal Dan Eksternal. Conference on Economic and Business Innovation, 24(2), 175-192.
Taufik dan Lila Anggraini, T. (2018). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Komitmen Organisasi, dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Dana Desa (Studi Empiris Pada Desa Di Kabupaten Bintan). JOM FEB, 1(1), 1-13. http://batam.tribunnews.com
Widiawaty. (2019). Kompetensi Aparatur Desa dan Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa dengan Partisipasi Masyarakat dan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi, 33(2),116-126.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Jurnal Manajemen Bisnis Dan Organisasi

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Dengan mengirimkan artikel/manuskrip ke Jurnal Manajemen Bisnis dan Organisasi (JMBO) maka penulis menyetujui dengan kebijakan lisensi dan hak cipta tersebut di atas tanpa perlu adanya penandatanganan dokumen khusus.